PAKET
STUDENT
-
Early ticket purchase access
-
Special queuing lanes
-
Special seat in the studio
-
Sahabat Hanoman badge
-
JAFF newsletter
-
-
-
-
BASIC
-
Early ticket purchase access
-
Special queuing lanes
-
Special seat in the studio
-
Sahabat Hanoman badge
-
JAFF newsletter
-
-
-
-
ADVANCED
-
Early ticket purchase access
-
Special queuing lanes
-
Special seat in the studio
-
Sahabat Hanoman badge
-
Festival catalog
-
Festival goodie bag
-
Official T-shirt
-
JAFF newsletter
-
ROYAL
-
Early ticket purchase access
-
Special queuing lanes
-
Special seat in the studio
-
Sahabat Hanoman badge
-
Festival catalog
-
Festival goodie bag
-
Official T-shirt
-
Hotel accommodation during the festival
-
Hotel breakfast during the festival
-
JAFF newsletter
FAQ
Sahabat Hanoman adalah sebuah komunitas yang telah mendukung JAFF sehingga festival ini dapat berlangsung hingga hari ini. Para Sahabat Hanoman menunjukkan bentuk dukungannya kepada festival dengan membeli tiket dan merchandise. Sebagai gantinya kami memberikan Sahabat Hanoman kemudahan akses dan berbagai macam keuntungan selama festival.
Ada 5 Kategori Sahabat Hanoman:
1. Support Hanoman
Jika kamu tidak bisa datang ke JAFF tahun ini namun ingin tetap berkontribusi dan mendukung festival kami maka kamu dapat membeli Support Hanoman. Ini adalah pilihan terbaik untuk para penonton setia JAFF untuk mendukung festival ini supaya festival ini dapat berkelanjutan untuk tahun-tahun berikutnya.
2. Student Hanoman
Student Hanoman adalah sebuah paket yang didesain khusus untuk para pelajar/mahasiswa. Para pelajar/mahasiswa yang mendaftar diwajibkan untuk mengunggah kartu pelajar/mahasiswa yang masih berlaku. Apabila ada pembeli Student Hanoman yang terbukti memalsukan identitasnya, maka pengelola festival berhak membatalkan pembeliannya serta tidak akan mengembalikan dana yang telah dibayarkan.
3.Basic Hanoman
Basic Hanoman adalah paket yang diperuntukkan untuk penonton umum dengan mendapat beberapa keuntungan selama festival.
4. Advanced Hanoman
Advanced Hanoman adalah paket yang diperuntukkan untuk penonton umum yang mendapatkan beberapa keuntungan serta merchandise JAFF 2023
5. Royal Hanoman
Royal Hanoman adalah paket Sahabat Hanoman yang paling lengkap yang diperuntukkan untuk penonton umum yang mendapatkan beberapa keuntungan, merchandise JAFF 2023, dan penginapan selama festival berlangsung.
Support Hanoman
- Festival goodie bag
- Official T-shirt
- JAFF newsletter
Student Hanoman
- Pembelian tiket lebih awal
- Lajur khusus ketika masuk studio
- Kursi khusus ketika di studio
- Sahabat Hanoman badge
- JAFF newsletter
Basic Hanoman
- Pembelian tiket lebih awal
- Lajur khusus ketika masuk studio
- Kursi khusus ketika di studio
- Sahabat Hanoman badge
- JAFF newsletter
Advanced Hanoman
- Pembelian tiket lebih awal
- Lajur khusus ketika masuk studio
- Kursi khusus ketika di studio
- Sahabat Hanoman badge
- Katalog Festival
- Goodie Bag Festival
- Official T-Shirt
- JAFF newsletter
Royal Hanoman
- Pembelian tiket lebih awal
- Lajur khusus ketika masuk studio
- Kursi khusus ketika di studio
- Sahabat Hanoman badge
- Katalog Festival
- Goodie Bag Festival
- Official T-shirt
- Hotel selama festival berlangsung
- Sarapan di hotel selama festival berlangsung
- JAFF newsletter
Support Hanoman
Price: IDR 300.000
Student Hanoman
Early Bird Price: IDR 500.000
Regular Price: IDR 600.000
Basic Hanoman
Early Bird Price: IDR 700.000
Regular Price: IDR 800.000
Advanced Hanoman
Early Bird Price: IDR 900.000
Regular Price: IDR 1.000.000
Royal Hanoman
Early Bird Price: IDR 7.500.000
Regular Price: IDR 8.000.000
- Kunjungi link: https://jaff-filmfest.org/sahabat-hanoman
- Pilih kategori Sahabat Hanoman
- Masuk ke dalam halaman pembelian Sahabat Hanoman, lalu pilih “Buy Now” pada page berikutnya.
- Isi formulir pembayaran dan pastikan segala informasi yang kamu isi sudah sesuai lalu pilih pembayaran metode virtual account. Lalu pilih “Place Order”
- Jika kamu membeli Student Hanoman, kamu harus mengunggah kartu pelajar/mahasiswamu sebagai salah satu persayaratannya. Apabila ada pembeli Student Hanoman yang terbukti memalsukan kartu pelajar/Mahasiswa kami berhak membatalkan pembelian serta tidak akan mengembalikan dana yang telah dibayarkan.
- Lakukan pembayaran maksimal satu jam setelah proses checkout.
- Ketika panitia festival sudah menerima pembayaranmu, kami akan mengirimkan e-mail konfirmasi.
- Dengan terkirimnya e-mail konfirmasi tersebut, berarti kamu telah tergabung dengan Sahabat Hanoman!
- Setelah kamu memilih paket yang kamu pilih, mengisi formulir pembayaran, memilih virtual account sebagai metode pembayaran. Pilih Place Order untuk memproses pembayaran.
- Kamu akan diarahkan ke halaman pembayaran dan pilih bank yang kamu ingnkan.
- Setelah itu kamu akan diberikan nomor virtual account pembayaran.
- Pembayaran dapat dilakukan dengan mobile banking/internet banking/ATM
- Masukkan nomor virtual account yang telah kamu dapat ke dalam mobile banking/internet banking/ATM dan masukkan nominal sesuai dengan paket Sahabat Hanoman yang kamu pilih.
- Kami hanya menerima metode pembayaran melalui metode virtual account dengan sejumlah bank yang terdaftar di Indonesia seperti BNI, BRI, Mandiri, CIMB, BSI, Danamon, Permata, and bank lainnya yang terhubung dengan jaringan Alto/Prima/ATM Bersama.
- Kami tidak menerima pembayaran melalui bank transfer, kartu kredit, QRIS, maupun metode lainnya..
- Ijinkan website cookies dan matikan fitur adblock apabila halaman pembayaran tidak kunjung muncul.
Sahabat Hanoman (Student, Basic, Advanced, Royal) mempunyai hak untuk memilih semua film yang diinginkan. Namun ada hal yang harus Sahabat Hanoman ketahui bahwa JAFF pada setiap hari terdiri dari 4 jam tayang(show) di 5 studio yang berbeda.
Setiap pembeli Sahabat Hanoman hanya dapat memilih satu film per shownya. Jadi pastikan jadwalmu tidak saling tumpang tindih karena ada beberapa film yang durasinya lebih panjang daripada umumnya.
Support Hanoman tidak dapat memilih dan menonton film. Support Hanoman hanya mendapatkan merhandise dari JAFF.
Early bird price: 5 – 9 November 2023
Regular price: 10 – 14 November 2023
Sahabat Hanoman (Student, Basic, Advanced, Royal) mempunyai keistimewaan untuk dapat memilih film terlebih dulu daripada penonton umum lainnya. Akses pemilihan film khusus Sahabat Hanoman akan dibuka tanggal 10-14 November 2023 melalui tautan yang dikirimkan setelah pembayaran selesai.
Support Hanoman tidak dapat memilih dan menonton film. Support Hanoman hanya mendapatkan merhandise dari JAFF.
Ya, untuk ada pembatasan penjualan paket Student, Basic, Advanced, and Royal Hanoman. Kami berkomitmen untuk memastikan seluruh Sahabat Hanoman mendapatkan pengalaman terbaik dan mendapatkan kursi terbaik setiap pemutaran film
Namun untuk Support Hanoman tidak ada pembatasan penjualan dan dilayani hingga akhir festival.
Kamu harus dapat membuktikan statusmu sebagai pelajar/mahasiswa dengan cara mengunggah foto kartu pelajar/mahasiswamu.
Apabila ada pembeli Student Hanoman yang terbukti memalsukan kartu pelajar/Mahasiswa kami berhak membatalkan pembelian serta tidak akan mengembalikan dana yang telah dibayarkan.
Silakan menghubungi Sahabat Hanoman Customer Service via
WhatsApp +62 812-6859-5901
E-mail: [email protected]