Light of Asia 1
The Appointed Son of God
20 minutes | 2021 | Philippines | Narrative
Tagalog | sub. English | 17+
![[POSTER]–The-Appointed-Son-of-God-by-Lester-Cristal,-the-Philippines [POSTER]--The-Appointed-Son-of-God-by-Lester-Cristal,-the-Philippines](https://jaff-filmfest.org/wp-content/uploads/elementor/thumbs/POSTER-The-Appointed-Son-of-God-by-Lester-Cristal-the-Philippines-scaled-pxpmhlm8uvu83wqj9cx82ia3sja7ph1awrhwd1kcrk.jpg)
Jadwal
LIGHT OF ASIA 1
XXI 3 | TUE 29 NOV | 12:15
XXI 2 | WED 30 NOV | 12:45
Indonesia Premiere
Sinopsis
Rezim Duterte, Filipina – Realita bercampur dengan fiksi saat seorang pembuat film amatir menyutradarai sebuah film tentang seorang bintang film action veteran yang mengikuti audisi untuk film debut sang sutradara muda tentang seseorang yang mengaku sebagai mesias—akhir cerita mereka masih belum dituliskan.
Sutradara
Lester Cristal
Filmografi
2020
Kloseta (Short)
2019
Paano Magmahal ng Uod? (TV Mini Series)
2019
Plus. Minus. (Short)
Produksi
Daluyon Films and Outré Studios
Kontak:
lestercristal.films@gmail.com
Profil Sutradara

Lester Cristal
Sebagai seorang homoseksual sekaligus warga asli daerah kumuh Manila, Cristal tidak asing dengan kenyataan hidup yang keras. Film-filmnya, yang menekankan suara-suara yang kurang terwakili, tak terdengar, dan dihiraukan, menantang kebiasaan di komunitasnya. Sebagai seorang sarjana, Cristal mempelajari pembuatan film digital dan bekerja di Pusat Kebudayaan Filipina untuk mengawasi promosi dan pelestarian arsip yang merangkum lebih dari setengah abad. FAMAS Awards, badan penghargaan tertua di Filipina untuk perfilman, menominasikan salah satu karyanya untuk kategori Film Pendek Terbaik. Dia telah berpartisipasi dalam program skrip dan pitch di Interfilm Berlin di Jerman, Drama Film Festival di Yunani, dan Sundance Film Festival di AS.

Blinded by the Light
22 minutes | 2021 | Thailand | Documentary | Thai | sub. English | 13+

Schedule
LIGHT OF ASIA 1
XXI 3 | TUE 29 NOV | 12:15
XXI 2 | WED 30 NOV | 12:45
Sinopsis
Blinded by the Light merupakan instalasi video dua channel pesanan Arsip Film Thailand untuk merayakan ulang tahun ke 124 kelahiran sinema Thailand. Film ini bertujuan untuk menginterogasi efek dua sisi tentang bagaimana sinema itu sendiri telah berubah dan berkembang dari waktu ke waktu, dan bagaimana hal itu mempengaruhi pekerja film dan penontonnya di sepanjang perjalanannya.
Sutradara
Chanasorn Chaikitiporn
Produksi
We Wide Wave
Kontak:
pluemchanasorn@gmail.com
Beijing International Short Film Festival 2021
Official selection
Singapore International Film Festival 2021
Official selection
Profil Sutradara

Chanasorn Chaikitiporn
Chanasorn Chaikitiporn adalah pembuat film pemula dan seniman gambar bergerak yang tertarik pada pendekatan artistik dalam mengeksplorasi dan menginterogasi sejarah Thailand. Dalam menggabungkan fiksi naratif dan genre film esai dokumenter, ia menyelidiki arsip, rekaman video temuan dan dokumen yang dibuka kerahasiaannya.

The Intrusion
15 minutes | 2021 | Indonesia | Narrative |
Javanese | sub. English | 17+

Jadwal
LIGHT OF ASIA 1
XXI 3 | TUE 29 NOV | 12:15
XXI 2 | WED 30 NOV | 12:45
World Premiere
Sinopsis
Sepasang kekasih mencoba untuk menggali kuburan baru untuk mencuri telinga mayat. Mereka percaya bahwa itu akan mendatangkan kekayaan.
Sutradara
Eden Junjung
Filmography
2019
Bura (Short)
2017
Flowers in the Wall (Short)
2016
Happy Family (Short)
Production Company
Partisipasi Indonesia
Contact:
eden.junx@gmail.com
Profil Sutradara

Eden Junjung
Eden Junjung adalah seorang pembuat film Indonesia yang film pendeknya antara lain “Flowers in The Wall” (2016, program kompetisi film Pendek Bogota & Busan International Film Festival), “Happy Family” (2017, Valletta, Taipei) dan "BURA" (2019, program kompetisi di Tampere dan Singapura serta Best Jury Award di SeaShort Malaysia 2020). Proyek film panjangnya yang berjudul "Mayday" memenangkan Best Future Project di Jogja Future Project, Jogja-NETPAC Asian Film Festival 2018, Ia juga adalah alumni SAFL 2019 Singapura dan SEAFIC 2020 Thailand.
